Nangka masak putih
Bahan bahannya,
Bahan bahannya,
- Telur rebus 5 butir
- Air 1 liter
- Nangka muda 500 gram, potong potong
- Daun melinjo 1 genggam
- Daun salam 3 lembar
- Lengkuas 2 cm, memarkan
- Cabe rawit 10 buah
- Cabe merah 2 buah, iris tipis
- Cabe hijau 2 buah, iris tipis
- Santan 1 liter
- Garam dan gula pasir secukupnya
- Bawang merah 10 siung
- Bawang putih 5 siung
- Kemiri 7 butir
- Jinten 1/4 sendok teh
- Didihkan air dalam panci, masukan nangka bersama daun melinjo, daun salam, lengkuas, cabe rawit, cabe merah, cabe hijau dan bumbu halusnya.
- Tutup pancinya, gunakan api sedang, masak hingga mendidih, sampai nangka agak lunak dan bumbunya tidak berbau langu lagi.
- Kecilkan apinya, tuang santan, tambahkan garam dan gula, aduk sekali sekali supaya santan tidak pecah, jika sudah mendidih, masukan telur rebusnya, masak hingga santan berminyak.
Artikel terkait,
Post a Comment for "Nangka masak putih"